• Jl. Raya Kendalpayak km 8, Kab. Malang 65101
  • (0341) 801-468
  • [email protected]
Logo Logo
  • Beranda
  • Profil
    • Overview
    • Visi & Misi
    • Struktur Organisasi
    • Tugas & Fungsi
    • Pimpinan
    • Satuan Kerja
    • Sumber Daya Manusia
  • Informasi Publik
    • Portal PPID
    • Standar Layanan
      • Maklumat Layanan
      • Waktu dan Biaya Layanan
    • Prosedur Pelayanan
      • Prosedur Permohonan
      • Prosedur Pengajuan Keberatan dan Penyelesaian Sengketa
    • Regulasi
    • Agenda Kegiatan
    • Informasi Berkala
      • LHKPN
      • LHKASN
      • Rencana Strategis
      • DIPA
      • RKAKL/ POK
      • Laporan Kinerja
      • Capaian Kinerja
      • Laporan Keuangan
      • Laporan Realisasi Anggaran
      • Laporan Tahunan
      • Daftar Aset/BMN
    • Informasi Serta Merta
    • Informasi Setiap Saat
      • Daftar Informasi Publik
      • Standar Operasional Prosedur
      • Daftar Informasi Dikecualikan
      • Kerjasama
  • Publikasi
    • Buku
    • Pedum/ Juknis
    • Infografis
    • Jurnal
  • Reformasi Birokrasi
    • Manajemen Perubahan
    • Deregulasi Kebijakan
    • Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik
    • Penataan dan Penguatan Organisasi
    • Penataan Tata Laksana
    • Penataan Sistem Manajemen SDM
    • Penguatan Akuntabilitas
    • Penguatan Pengawasan
  • Kontak
Thumb
30 dilihat       14 Januari 2026

Upgrade Skill, Upgrade Konten!

Di era digital yang berkembang pesat, media sosial memegang peranan penting sebagai sarana komunikasi publik yang strategis. Kecepatan arus informasi menuntut instansi pemerintah mampu menyampaikan pesan secara tepat, akurat, menarik, serta mudah diakses oleh masyarakat.

Menjawab tantangan tersebut, BRMP Tanaman Aneka Kacang menyelenggarakan bimbingan teknis (bimtek) pembuatan konten dan pengelolaan media sosial pada Selasa (13/1/26) sebagai langkah nyata dalam memperkuat kapasitas komunikasi publik di era digital.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman dan keterampilan seluruh pegawai BRMP Tanaman Aneka Kacang dalam menyusun konten informasi yang komunikatif, informatif, dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat di era digital. 

“Media sosial tidak lagi sekadar menjadi sarana publikasi kegiatan balai, namun juga menjadi corong utama balai dalam berkomunikasi dengan publik secara responsif,” ujar Kepala BRMP Tanaman Aneka Kacang, Dr.  Nur ‘Aini Herawati, S.Si., M.Sc., saat membuka kegiatan bimtek.

Dalam kegiatan ini, peserta dibekali berbagai materi penting sebagai fondasi pengelolaan media sosial, meliputi dasar-dasar fotografi, teknis videografi, penulisan konten, serta tata kelola media sosial yang baik. Penguasaan aspek tersebut diharapkan mampu menghasilkan konten yang informatif, menarik, relevan, dan mudah dipahami oleh masyarakat.

Selain itu, pemanfaatan teknologi digital, termasuk kecerdasan buatan, turut diperkenalkan sebagai pendukung dalam menciptakan konten yang lebih kreatif dan berkualitas. Materi bimtek disampaikan oleh Artdhe Nugroho dan M. Afid Wildan Hakim.

Melalui kegiatan bimtek ini, BRMP Tanaman Aneka Kacang menegaskan komitmennya untuk terus beradaptasi dengan perkembangan teknologi digital serta meningkatkan kualitas komunikasi publik.

Dengan bekal pengetahuan dan keterampilan yang diperoleh, diharapkan seluruh pegawai mampu menghasilkan konten media sosial yang tidak hanya informatif dan menarik, tetapi juga mampu membangun kepercayaan serta mendekatkan dengan masyarakat secara lebih efektif dan berkelanjutan.

Prev Next

- Afid


Pencarian

Berita Terbaru

  • Thumb
    Prabowo: Tim Pertanian Contoh Kerja Pemerintah yang Berprestasi
    14 Jan 2026 - By BRMP Aneka Kacang
  • Thumb
    Dampak Positif Akreditasi, Laboratorium BRMP Aneka Kacang Jadi Rujukan
    11 Jan 2026 - By Afid
  • Thumb
    BRMP Aneka Kacang Laksanakan Roguing dan Pemeriksaan Benih Sumber Kedelai di IP2MP Kendalpayak
    06 Jan 2026 - By BRMP Aneka Kacang
  • Thumb
    Janji BRMP Aneka Kacang untuk Transparan, Akuntabel, dan Mudah Diakses dalam Penyediaan Informasi
    05 Jan 2026 - By Afid

tags

Bimtek Komunikasi Media Sosial

Kontak

(0341) 801-468
(0341) 802-824
[email protected]

Jl. Raya Kendalpayak km 8
Desa Kendalpayak, Kec. Pakisaji
Kab. Malang - Jawa Timur
Indonesia
65101
https://anekakacang.brmp.pertanian.go.id

© 2023 - 2026 Balai Perakitan dan Pengujian Tanaman Aneka Kacang. All Right Reserved